Latest Updates
Setting Router
Sabtu, 14 Juli 2012

Partisi Harddisk OS Ubuntu Untuk Lusca Proxy

Apa sih Lusca itu ? Sama seperti Squid, hanya saja Lusca merupakan cabang dari squid-2 development tree. Proyek Lusca bertujuan untuk memperbaiki kekurangan dalam basis kode squid-2, sementara tetap mempertahankan fungsi Squid-2 dan stabilitasnya. Proyek ini menyediakan jalur migrasi untuk pengguna squid-2 ke basis kode aktif, yang dikembangkan oleh pengembang dan penggunanya, perangkat lunak yang stabil dan disarankan untuk menyebarkannya.

Harddisk


Kali ini saya hanya memberikan beberapa part atau bagian dari Instalasi Lusca Proxy itu sendiri, dan bagian itu adalah pembagian partisi harddisk, kali ini saya berbagi pengetahuan pembagian partisi harddisk pada instalasi Ubuntu Server. Berikut pembagian partisi tersebut. 

New partition size isi 1 Gb (pilih continue dan enter), pilih Primary (enter), pilih Beginning (enter), pada use as pilih EXT4 (enter) pada Mount point pilih /boot (enter), pd mount option pilih[*] noatime (pilih continue dan enter), pada Bootable Flag rubah menjadi kemudian pilih done setting up the partition

New partition size isi 10 gb (pilih continue dan enter), pilih Primary (enter), pilih Beginning (enter), pada use as pilih EXT4 (enter) pada Mount point pilih / (enter), pd mount option pilih[*] noatime (pilih continue dan enter), kemudian pilih done setting up the partition

Arahkan pada FREE SPACE (enter), pilih Create new partition (enter) new partition size isi 2 gb ( besarnya 2x RAM) pilih continue dan enter, pilih Primary (enter), pilih Beginning (enter), pada use as pilih swap area (enter), kemudian Pilih done setting up the partition

Arahkan pada FREE SPACE (enter), pilih Create new partition (enter) new partition size isi sisa semua harddisk (pilih continue dan enter), pilih Primary (enter), pilih Beginning (enter), pada use as pilih Reinsfers (enter)

Pada Mount point enter manually buat menjadi /cache, pd mount option pilih[*] noatime dan realtime kemudian Pilih continue dan done setting up the partition

Mudah-mudahan cara-cara di atas dapat memaksimalkan Proxy Server anda Ubuntu + Lusca sebagai Head Proxy. Terima Kasih.

1 Comments :

Kritik dan Saran sangatlah dibutuhkan, agar blog ini menjadi blog yang lebih berkualitas, dan kami ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya bagi para pengunjung yang telah berkomentar sesuai dengan tata cara yang benar dan tidak mengandung unsur negatif.

 

Komentar Terbaru

Pengarsipan

Info Blog

Free counters! SEO Stats powered by MyPagerank.Net
Technology TopBlogIndonesia.com
W3 Directory - the World Wide Web Directory Copyrighted.com Registered & Protected 
QCFX-QQBN-4UEU-RIOH
Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]