Latest Updates
Setting Router
Minggu, 08 Juli 2012

Membuat koneksi PHP ke Database MySQL

MySQL PHP

Kali ini kita akan mencoba membuat sintak PHP untuk membuat koneksi PHP ke Database MySQL. Pertama-tama yang harus sobat lakukan adalah:

  1. Nama Database ex: db_rujak
  2. Username dan Password Database sobat ex: username: root password: root
Setelah kedua poin di atas sobat penuhi, kemudian langkah mudah adalah membuat sebuahg file untuk melakukan eksekusi koneksi tersebut. Buatlah sebuah file dengan nama koneksi.php silahkan sobat buat dengan editor kesayangan sobat. Kemudian pastekan kode di bawah ini ke dalam file koneksi.php tadi.
<?php
$hostmysql = "localhost";
$username = "root";
$password = "root";
$database = "db_rujak"
;
$conn = mysql_connect("$hostmysql","$username","$password");
if (!$conn) die ("Gagal Melakukan Koneksi");
mysql_select_db($database,$conn) or die ("Database Tidak Diketemukan di Server"); ? >
Pada sintak PHP di atas, tulisan yang berwarna merah, silahkan sesuaikan dengan kondisi data sobat sekalian. Cukup mudah bukan? untuk melakukan tes apakah koneksi berhasil atau tidak, silahkan sobat browse file tersebut melalui browser kesayangan sobat. misal : http://localhost/belajarphp/koneksi.php.

Semoga artikel ini bermanfaat .

1 Comments :

Kritik dan Saran sangatlah dibutuhkan, agar blog ini menjadi blog yang lebih berkualitas, dan kami ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya bagi para pengunjung yang telah berkomentar sesuai dengan tata cara yang benar dan tidak mengandung unsur negatif.

 

Komentar Terbaru

Pengarsipan

Info Blog

Free counters! SEO Stats powered by MyPagerank.Net
Technology TopBlogIndonesia.com
W3 Directory - the World Wide Web Directory Copyrighted.com Registered & Protected 
QCFX-QQBN-4UEU-RIOH
Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]